PEJUANG AKTIVIS KOIN “HAM” DAN PENGGERAK MASYARAKAT PLASMA DESA TERISOLIR DIBATU SONDAT WAFAT MELAWAN KANGKER.

Spread the love
Foto Mendiang almarhum Nurfani bersama tim KouN & Masyarakat di saat-saat dalam memperjuangkan Hak Masyarakat di Batu Sondat Sumatera

KontraS Independent Media Sarana Restorasi & Media Sarana Informasi Publik.

Www.kontrasindependent.com – 22 April 2021 – Madina – Nurfani 50 tahun wafat pukul 04.00 WIB dinihari dirumah sakit swasta dipusat kota kabupaten Pasaman barat sumatera barat.

Nurfani adalah pegiat dan penggerak utama munculnya upaya memperjuangkan hak tanah kebun plasma masyarakat disebuah desa terisolir kabupaten Madina provinsi sumatera utara.

Segala bentuk penghinaan dan diskriminasi kerap dialami wanita ini saat pertama kali berjuang bersama aktivis kontras Independent membangkitkan semangat untuk memperjuangkan hak plasma dari sebuah perusahaan raksasa milik BUMN kerap dialami wanita lembut dan bersahaja ini dua tahun silam.

https://youtu.be/L9orY_7Td5M

Perjuangan panjangnya melawan kangker payudara terhenti dinihari 21 April setelah melakukan operasi disalah satu Rumkit milik Pemda dan dirawat lanjutan di Rumkit swasta dipasaman barat dengan segala keterbatasannya.

Nurfani disemayamkan dirumah duka dan dikebumikan didesa batusondat kecamatan Barahan kabupaten madina hari Kamis 21 April 2021 bertepatan peringatan hari Kartini.

…. Selamat jalan mitra koin, perjuanganmu takkan kami hentikan dipusaranmu, semoga damai tempat mu disisi terindah tuhan, selamat jalan mitra terbaik aktivis HAM Kontras Independent doa dan derai air menyertai kepulangan mu kehariba’an bumi Pertiwi. (M.R.B)

Kontras Independent Pimpinan Redaksi Fathur Rochman.
https://youtu.be/L9orY_7Td5M
https://youtu.be/DaH1LeaGupk
https://youtu.be/B2KjH25XvEE
https://youtu.be/LoJiJ43uKEk
https://youtu.be/-V-o5U17pyc

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *